Terakhir di update 09 April 2020
Rumus-Rumus
Tetapan Tranformasi
Kontraksi panjang
Dilatasi waktu
Massa relativistik
Keterangan
v = kecepatan relatif (m/s)
c = kecepatan cahaya (3 . 10⁸ m/s)
L = panjang bergerak (m)
L₀ = panjang diam (m)
𝛥t = dilatasi waktu (s)
t₀ = waktu diam (s)
m = massa relativistik (kg)
m₀ = massa diam (kg)
Contoh Soal dan Pembahasan
Soal No.1
Berapakah massa relativistik sebuah partikel yang bermassa m₀ ketika bergerak dengan kecepatan 0,6c (c kecepatan cahaya) ?
A. 5m₀/2
B. 5m₀/3
C. 5m₀/4
D. 4m₀/5
E. 2m₀/5
UN Fisika 2015
Pembahasan
v = 0,6 c
m = m₀/√1-(0,6c/c)²
m = m₀/√1-0,36
m = m₀/√0,64
m = m₀/0,8
m = 5m₀/4
Soal No.2
Sebuah benda mempunyai panjang diam L₀. Jika bergerak dengan kecepatan v yang besarnya mendekati kecepatan cahaya, panjangnya menjadi 0,6L₀. Besar kecepatan benda tersebut adalah ...(c kecepatan cahaya)
A. 5c/6
B. 4c/5
C. 3c/5
D. (√3)c/2
E. (√2)c/2
UN Fisika 2014
Pembahasan
L = 0,6L₀
L = L₀√1-(v/c)²
0,6L₀ = L₀√1-(v/c)²
0,6 = √1-(v/c)²
(3/5)² = 1-(v/c)²
9/25 = 1-(v/c)²
(v/c)² = 1-(9/25)
(v/c) = √16/25
v = 4c/5
Soal No.3
Diukur oleh pengamat yang diam, panjang sebuah benda adalah 10 m. Panjang benda itu diukur oleh pengamat yang bergerak relatif dengan kelajuan 0,6 c(c kecepatan cahaya) terhadap benda adalah ...
A. 10 m
B. 9,4 m
C. 8 m
D. 6 m
E. 4,4 m
UN Fisika 2013
Pembahasan
L₀ = 10 m
v = 0,6 c
L = L₀√1-(v/c)²
L = 10√1-(0,6c/c)²
L = 10√1-0,36
L = 10√0,64
L = 10 × 0,8
L = 8 m
Soal No.4
Sebuah pesawat ruang angkasa mengitari bumi sambil memancarkan sinyal diamati dari bumi. Kecepatan pesawat 0,6c. Ternyata sinyal memiliki periode 24 menit, jika c laju cahaya di udara maka periode sinyal yang sebenarnya adalah ...
A. 40 menit
B. 30 menit
C. 24 menit
D. 19,2 menit
E. 14,4 menit
UN Fisika 1999
Pembahasan
∆t = 24 menit
v = 0,6 c
∆t = t₀/√1-(0,6c/c)²
24 = t₀/√1-0,36
24 = t₀/√0,64
24 = t₀/0,8
t₀ = 24 × 0,8
t₀ = 19,2 menit
Diukur oleh pengamat yang diam, panjang sebuah benda adalah 10 m. Panjang benda itu diukur oleh pengamat yang bergerak relatif dengan kelajuan 0,6 c(c kecepatan cahaya) terhadap benda adalah ...
A. 10 m
B. 9,4 m
C. 8 m
D. 6 m
E. 4,4 m
UN Fisika 2013
Pembahasan
L₀ = 10 m
v = 0,6 c
L = L₀√1-(v/c)²
L = 10√1-(0,6c/c)²
L = 10√1-0,36
L = 10√0,64
L = 10 × 0,8
L = 8 m
Soal No.4
Sebuah pesawat ruang angkasa mengitari bumi sambil memancarkan sinyal diamati dari bumi. Kecepatan pesawat 0,6c. Ternyata sinyal memiliki periode 24 menit, jika c laju cahaya di udara maka periode sinyal yang sebenarnya adalah ...
A. 40 menit
B. 30 menit
C. 24 menit
D. 19,2 menit
E. 14,4 menit
UN Fisika 1999
Pembahasan
∆t = 24 menit
v = 0,6 c
∆t = t₀/√1-(0,6c/c)²
24 = t₀/√1-0,36
24 = t₀/√0,64
24 = t₀/0,8
t₀ = 24 × 0,8
t₀ = 19,2 menit